Dinastinews.com – Merangin Jambi, Minggu 30 Oktober 2022. Telah memasuki 3 minggu terakhir Musim panca roba telah di rasakan warga Merangin,beberapa kendala ekstrim terjadi,baik Intensitas hujan tinggi yang mengakibatkan banjir dan lonsor.
Antisipai terjadi nya dampak dari Intensitas hujan tinggi sehingga mengakibatkan bebitnair air sungai naik dan mengakibatkan permukaan tanah yang datar dapat menimbulkan genangan air yang dapat mengakibatkan banjir.
Kapolres Merangin Akbp. Dewa Ngakan Nyoman Arinata. S.I.K.,MH mewanti wanti pada jajaran Polsek agar melaksanakan antisipasi dampak cuaca ekstim.
Sepertihalnya di laksanakan Jajaran Polsek Tabir yang di Pimpin Iptu. Adha Fristanto. SH.MH. bersama l Bhabinkamtibmas Polsek Tabir :
Aipda Dul Foyi pada hari Minggu 30 Oktober 2022 Melaksanakan giat sambang dialogis dan gotong royong di pasar Mirasi Desa Sido Lego Kecamatan Tabir lintas, dengan maksud kegiatan agar masyarakat antisipasi bencana alam seperti banjir dan longsor karena sekarang sudah memasuki musim hujan .
Pada Awak Media Ini, Kapolsek sampaikan, dampak cuaca Ekstrim di Merangin tentu berdampak pada beberapa wilayah. Maka dari itu kegiatan bersama antisipasi dilaksanakan warga agar meminimalisir terjadinya hal hal dari dampak cuaca.ujarnya.
Hambali