Dinastimews.com.Pauh,Selasa 06 Agustus 2024-Memasuki musim kemarau yang cukup Ekstrim Babinsa Ds.Rangkiling simpang dibawah wilayah teritorial Koramil 03/Pauh, menindak lanjuti Perintah Kotas dalam memasuki musim kemarau ditahun ini Babinsa sesuai dengan fungsinya untuk berperan bertanggung jawab terhadap Desa binaannya masing masing tentang antisipasi terhadap pembukaan lahan perkebunan dengan cara membakar.
Dengan berbagai cara dan inisiatif yang dilaksanakan berupa himbauan dan memberikan Edukasi kepada masyarakat tentang dampak yg akan dirasakan ketika Karhutlah itu terjadi, tentunya berkoordinasi dengan warga dan Aparat Desa binaan.
Babinsa juga mengajak untuk Aparat Desa, tokoh masyarakat dan Pemuda untuk ikut berperan guna mencegah Karhutlah
Berdasarkan pengalaman dan temuan pada tahun tahun yang lampau, cara seperti ini sangat efektif guna melaksanakan pencegahan, terbukti dengan meningkatnya kesadaran, kepedulian dan kesadaran Masyarakat tentang dampak Karhutlah.
Diharapkan dengan upaya yang dilaksanakan oleh Babinsa kedepan kebakaran Hutan dan Lahan akan berkurang atau tidak ada lagi. (mcdim0420sarko)
Hambali